Memantau situasi dan Kondisi diwilayah menjelang Pemilu Personil Polres Polman melaksanakan patroli.

Polman- Sat Samapta Polres Polman Melaksanakan Patroli diobjek penting KPU dan daerah dianggap Rawan tindak Pidana. Sabtu (10/2/24)

Kapolres Polman Akbp Anjar Purwoko melalui Kasat Samapta Polres Polman Iptu Taufik mengatakan Sasaran Patroli yang dilakukan yaitu Orang, Lokasi/ Tempat, Benda.

Serta Route Route Patroli Pasar Sentral, Bank BRI,Kantor KPU, Gudang Logistik , Matakali dan, Tempat lainnya dalam wilayah hukum Polres Polman yang dianggap berpotensi gangguan keamanan

Dalam kesempatan tersebut petugas seraya berjalan kaki juga berdialog dengan masyarakat dan menyampaikan himbauan secara humanis

“Bahwa silahkan beraktifitas seluas-luasnya namun tetap peka dan waspada terhadap gejala gangguan kamtibmas”. Ucapnya

Humas Polres Polman

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *